Pengaruh perputaran kas dan perputaran piutang terhadap profitabilitas pada perusahaan pertambangan subsektor batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2019

Viena Juliana, Solihin Sidik

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat perputaran kas dan perputaran piutang memiliki pengaruh terhadap profitabilitas baik secara parsial maupun simultan dalam suatu perusahaan. Obyek penelitian ini adalah perusahaan pertambangan subsektor Batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020. Jenis data dalam penelitian ini adalah data kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah data sekunder, berupa data laporan keuangan (neraca dan laporan laba rugi) terkait dengan variabel dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perputaran kas memiliki pengaruh positif signifikan terhadap profitabilitas. Sedangkan perputaran piutang memiliki pengaruh negative terhadap profitabilitas. Hasil penelitian secara bersamaan menunjukkan bahwa perputaran kas dan perputaran piutang memiliki pengaruh positif dan signifikan sebesar 51,1% terhadap profitabilitas dan sisanya 48,1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.

Keywords


Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Profitabilitas

Full Text:

PDF

References


Hery. (2018). Analisis LAporan Keuangan . Jakarta: PT Grasindo.

Jumingan. (2014). Analisis Laporan Keuangan . Jakarta : Bumi Aksara.

Kasmir. 2018. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers.

Munawir. (2014). Analisis Laporan Keuangan . Yogyakarta: Liberty.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Daryanto, W. M., & Rachmanto, F. (2017). “The Effect of Working Capital

Turnover and Receivable Turnover on Profitability: Case Study on PT. Merck Tbk”. International Journal of Business Studies, 1(2), 60-65.

Haryanto, R., Akhmad, S., & Ella, S. C. (2018). “Effect of turnover of cash,

receivables turnover and inventory turnover on return on assets (ROA): Case Study in PT Indofood Sukses Makmur TBK”. International Journal of Arts Humanities and Social Sciences Studies, 12(4), 11-23

Maharani, Y. S.(2017). “Pengaruh perputaran kas, piutang dan persediaan terhadap profitabilitas study kasus pada perusahaan manufaktur sub sektor pakan ternak di BEI tahun 2008-2016”. Skripsi.Karawang.Universitas Singaperbangsa Karawang

Maridah, R.(2016). “Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan Dan Perputaran Total Aset Terhadap Net Profit Margin Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2014”.Skripsi.Kediri.Universitas Nusantara Persatuan Guru Republik Indonesia

Martius, M. (2018). Pengaruh perputaran modal kerja piutang kas dan

persediaan terhadapnet profit margin pada perusahaan industri barang konsumsi di BEI. Jurnal Pundi, 2(1).

Rolos, O. M., Murni, S., & Saerang, I. S. (2014). “Modal Kerja Pengaruhnya

Terhadap Net Profit Margin Pada Perusahaan Tambang Yang Terdaftar Di

Bursa Efek Indonesia”. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen,

Bisnis dan Akuntansi, 2(2).


DOI: 10.24127/akuisisi.v16i2.510

DOI (PDF): https://doi.org/10.24127/akuisisi.v16i2.510.g369

Article Metrics

Abstract view : 4699 times
PDF - 1472 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Creative Commons License
Akuisisi is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Flag Counter

Web
Analytics View My Stats

Print ISSN : 1978-6581 Online ISSN : 2477-2984

Adress:

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB)Universitas Muhammadiyah Metro , Jl. Ki Hajar Dewantara No. 116 Iringmulyo, Metro Timur, Kota Metro, Lampung 34111.

Telephone: (0725)42445-42454

Email: akuisisijurnal@gmail.com